Resep Tahu campur surabaya Kiriman dari ruru

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Tahu campur surabaya Kiriman dari ruru
  • Resep Tahu campur surabaya oleh ruru

    Dibawah ini adalah resep Tahu campur surabaya. Resep Tahu campur surabaya yang dishare oleh ruru bisa disajikan 4 porsi.



    cara membuat Tahu campur surabaya


    Resep Tahu campur surabaya


    Porsi: 4 porsi

    Bahan-bahan

    1. 200 gram daging sapi
    2. 2 liter air
    3. 1/2 bawang bombay cincang hlus
    4. 7 bawang merah iris tipis
    5. 1 daun salam
    6. 1 sereh geprek
    7. 1 ruas jari lengkuas geprek
    8. 1 ruas jari jahe geprek
    9. 1 sdm kecap manis
    10. 1 sd kecap asin
    11. 1 sdm bawang merah goreng
    12. 1 sdm bawang putih goreng
    13. 2 tangkai daun bawang iris kecil
    14. Bumbu halus:
    15. 3 Bawang putih
    16. 1 sdm taucho
    17. 1/2 sdt ketumbar halus
    18. 1/2 sdt jinten halus
    19. 1/2 sdt lada putih halus
    20. Sambal petis:
    21. 1 sdm petis udang
    22. 1 sdm bawang putih goreng remukan
    23. 5 cabe rawit iris kecil
    24. 200 ml air
    25. secukupnya garam
    26. minyak untuk menumis dn menggoreng
    27. Untuk racikan:
    28. 2 lontong
    29. Mie telor rebus smpai matang sishkan
    30. 3 buah tahu potong kotak goreng
    31. 1 ppan kecil tempe potong kotak goreng
    32. 1 genggam tauge rebus sebntar
    33. 1 ikat selada potong2
    34. Emping scukupnyal

    Langkah

    1. Siapkan panci rebus daging sampai empuk

    2. Ambil wajan tumis bawang bombay, bawang merah, daun salam, sereh, lengkuas dan jahe sampai harum masukkan bumbu halus tumis sebntar. Lalu beri kecap manis dan kecap asin aduk rata.

    3. Masukkan tumisan td kedalam rebusan daging beri bawang merah & bawang putih goreng lalu masukkan irisan daun bawang masak hingga mendidih matikan.

    4. Buat sambal petis : siapkn wajan tumis bawang putih goreng, cabe dan petis lalu beri air masak hingga menddih sisihkan.

    5. Siapkan mangkuk beri petis, irisan lontong, mie, tahu dan tempe goreng, tauge dan selada kemudian siram dengan kuah daging beri emping.

    6. Tahu campur siap disantap.??




    Itulah Resep Tahu campur surabaya, Semoga saja bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Tahu campur surabaya diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tahu campur surabaya Kiriman dari ruru diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Tahu campur surabaya Kiriman dari ruru dengan alamat Url: https://jennyrosita.blogspot.com/2016/07/resep-tahu-campur-surabaya-kiriman-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.