Resep Udang saus tiram pedas oleh nitanituul
Berikut ini resep Udang saus tiram pedas. Resep Udang saus tiram pedas yang dishare oleh nitanituul dapat disajikan .
Resep Udang saus tiram pedas
Porsi:
Bahan-bahan
- 1,5 kg udang (rendam dl dgn air jeruk nipis)
- 2 siung bawang putih
- 3 siung bawang merah
- 1/2 buah bawang bombay
- 2 buah cabe merah
- 4 buah cabe rawit oren
- 1 batang daun bawang
- 1-2 sdm mentega
- 5 sdm minyak goreng
- 1 sachet saus tiram
- 2 sdm saus cabe
- 3-4 sdm kecap manis
- 1 gelas air putih
- 2 lembar daun salam
- 3 lembar daun jeruk
- 1 sdm maizena (larutkan dlm 1/4 air gelas)
Langkah
-
Rendam udang dgn air jeruk nipis
-
Siapkan bahan2 dan bumbu2. Haluskan bawang putih dan bawang merah. Iris2 bawang bombay, dan cabe serta daun bawang
-
Panaskan minyak dan tuangkan mentega. Aduk smpai cukup panas. Lalu tuang bawang putih dan bawang merah yg telah dihaluskan. Kmudian tuangkan irisan bawang bombay,cabe, daun salam dan daun jeruk. Aduk sampai layu
-
Masukan udang. Aduk2. Lalu tang saus tiram, saus cabe, dan kecap manis. Aduk2 lg. Lalu tuangkan air. Aduk sampai mendidih. Campurkan larutan maizena. Aduk kembali dan diamkan sampai air menyusut stghnya. (Bisa tambahkan telur rebus atau jagung manis)
-
Stlh air menyusut. Masukan daun bawang. Aduk kembali sbntr. Lalu cek rasa. Matikan api.
-
Bisa jg udangnya diganti kepiting atau rajungan
Demikianlah tadi Resep Udang saus tiram pedas, Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk mencari resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Udang saus tiram pedas diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Udang saus tiram pedas - nitanituul diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Udang saus tiram pedas - nitanituul dengan alamat Url: https://jennyrosita.blogspot.com/2019/09/resep-udang-saus-tiram-pedas-nitanituul.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.