Resep Sayur sop sehat no tumis oleh Indah Yulianti
Inilah cara memasak Sayur sop sehat no tumis. Resep Sayur sop sehat no tumis yang dishare oleh Indah Yulianti cukup untuk .
Resep Sayur sop sehat no tumis
Porsi:
Bahan-bahan
- 2 wortel,iris2
- 2 kentang,iris2
- buncis secukupnya,iris2
- 3 lembar kol,iris2
- 6 bakso ikan,iris2
- 2 siung bwg merah,iris2
- 4 siung bwg putih,geprek pelan
- 1 lonjor bawang prei
- 2 tangkai seledri
- sesuai selera garam gula
- totole(blh skip)
- sedikit lada bubuk
Cara Membuat
-
Siapkan air dipanci,masukkan duo bawang.didihkan air.masukkan kentang dan bwg prei,selang 2 menit masukkan wortel dan bakso ikan.selang 2 menit masukkan buncis,kol,seledri,lada bubuk,gargul dan totole.test rasa.1 menit kemudian matikan api.Sy suka masaknya ga terlalu lama,biar sayurnya tetap segar dan crunchy.
Itulah Resep Sayur sop sehat no tumis, Mudah-mudahan anda menyukainya.Untuk mencari resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Sayur sop sehat no tumis diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sayur sop sehat no tumis By Indah Yulianti diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sayur sop sehat no tumis By Indah Yulianti dengan alamat Url: https://jennyrosita.blogspot.com/2019/06/resep-sayur-sop-sehat-no-tumis-by-indah.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.