Resep Cilok daging sapi endes! oleh ephiew
Inilah cara membuat Cilok daging sapi endes!. Resep Cilok daging sapi endes! yang ditulis ephiew bisa jadi .
Resep Cilok daging sapi endes!
Porsi:
Bahan-bahan
- 250 ml air kaldu
- 125 gram tepung terigu
- 200 gram tepung tapioka
- 2 butir telur
- Daging secukupnya buat isian
- Bumbu dihaluskan
- 4 siung bawang putih
- 1.5 sdt merica bubuk
- 2 sendok garam
Cara Membuat
-
Rebus daging sampai empuk. Simpan air kaldunya. Lalu daging dihaluskan atau iris tipis utk isian.
-
Air kaldu dicampur bumbu halus, Didihkan. Setelah air mendidih, matikan kompor. masukkan tepung terigu, aduk sampai merata.
-
Lalu nyalakan lagi kompor sekitar 1 menit. Tunggu sampai hangat masukkan 2 butir telur, Bawang daun dan tepung tapioka. Aduk2 sampai merata.
-
Bentuk adonan pakai dua sendok, masukan daging di tengahnya. (seperti bakso).
-
Simpan di wadah yang ditaburi tepung tapioka
-
Rebus sampai mengapung. Angkat lalu kukus 15-20 menit.
-
Untuk bumbu bisa pakai sambal pecel instan atau campurkan kecap dan saos
Itulah tadi Resep Cilok daging sapi endes!, Harapan kami bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Cilok daging sapi endes! diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Cilok daging sapi endes! Kiriman dari ephiew diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Cilok daging sapi endes! Kiriman dari ephiew dengan alamat Url: https://jennyrosita.blogspot.com/2019/04/resep-cilok-daging-sapi-endes-kiriman.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.