Resep Dadar Gulung Pelangi Oleh andy tri kurniawan

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Dadar Gulung Pelangi Oleh andy tri kurniawan
  • Resep Dadar Gulung Pelangi oleh andy tri kurniawan

    Berikut ini adalah resep masakan Dadar Gulung Pelangi. Resep Dadar Gulung Pelangi yang dishare oleh andy tri kurniawan bisa jadi .



    gambar untuk resep makanan Dadar Gulung Pelangi


    Resep Dadar Gulung Pelangi


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 500 Gram Tepung Terigu
    2. 4 Sdm Gula Pasir
    3. 1 Gelas Belimbing Santan Kani
    4. 1 Butir Telur
    5. Pewarna makanan (warna sesuai selera)
    6. Secukupnya Air
    7. Bahan isian
    8. Secukupnya Coklat (meisis)
    9. Pisang Raja Secukupnya (dikukus)
    10. Selai Secukupnya (all varian)

    Cara Membuat

    1. Campur semua bahan kulit dadar kecuali pewarna makanan. Aduk hingga rata dan tidak bergerigil. Lalu siapkan wadah kecil untuk bahan berwarna. Beri warna sesuai selera.

    2. Panaskan teflon dengan api kecil. Teteskan adonan berwana secara bergantian dengan sendok kecil atau yang lain. Lalu diamkan sejenak diatas api.. kemudian tuang adonan putih. Panaskan kembali, setelah matang tuang ke piring atau wadah pipih lainya.

    3. Setelah itu isi dengan bahan isian sesuai selera.. lipat lalu gulung.. setelah semua adonan habis, segera sajikan dengan keluarga anda sebagai camilan..




    Demikianlah Resep Dadar Gulung Pelangi, Semoga berguna untuk anda.Untuk menemukan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Dadar Gulung Pelangi diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Dadar Gulung Pelangi Oleh andy tri kurniawan diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Dadar Gulung Pelangi Oleh andy tri kurniawan dengan alamat Url: https://jennyrosita.blogspot.com/2019/02/resep-dadar-gulung-pelangi-oleh-andy.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.