Resep Cream soup oleh gie arti
Dibawah ini adalah resep Cream soup. Resep Cream soup yang ditulis gie arti bisa menjadi .
Resep Cream soup
Porsi:
Bahan-bahan
- secukupnya Daun seledri
- 250 gr Jagung manis
- secukupnya Daun bawang
- 1 buah telur ayam
- secukupnya Mentega
- 1000 ml Air
- Ayam 200gr (suwir)
- 1 sdm tepung sagu (larutkan)
- secukupnya Garam
- 2 siung bawang putih
- Lada bubuk
- Kaldu instan
- secukupnya Gula pasir
Cara Membuat
-
Rebus air sambil masukan ayam, seledri direbus sampai 1/2 mendidih dgn api sedang
-
Masukan kaldu ayam dan jagung yg telah disisir
-
Sambil menunggu air kaldu mendidih, tumis bawang dengan mentega sampai harum dan masukan hasil tumisan ke dalam air kaldu
-
Masukan garam, lada bubuk, gula, telur, aduk cepat sampai mendidih
-
Klo sudah mendidih masukan larutan tepung sagu dan aduk sampai mengental
Demikianlah Resep Cream soup, Semoga saja berguna untuk anda.Untuk menemukan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Cream soup diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Cream soup Oleh gie arti diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Cream soup Oleh gie arti dengan alamat Url: https://jennyrosita.blogspot.com/2019/02/resep-cream-soup-oleh-gie-arti.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.