Resep Oseng Tempe pokak dan suwir tongkol oleh anisatur raehan
Inilah resep memasak Oseng Tempe pokak dan suwir tongkol. Resep Oseng Tempe pokak dan suwir tongkol yang ditulis anisatur raehan bisa disajikan 3 porsi.
Resep Oseng Tempe pokak dan suwir tongkol
Porsi: 3 porsi
Bahan-bahan
- Bahan-bahan:
- 2 blok tempe, potong dadu
- 50 gram pokak, rebus sebentar tiriskan
- 5 potong pindang tongkol goreng disuwir
- 4 sdm kecap manis
- 1 sdm saus tomat
- 1/2 sdt merica bubuk
- 1 lembar daun salam
- 1 cm lengkuas, memarkan
- secukupnya minyak untuk menumis
- Bumbu halus:
- 2 siung bawang putih
- 4 siung bawang merah
- 5 buah cabai rawit merah
- 1 sdm gula merah
- secukupnya garam
- secukupnya air
Cara Membuat
-
Goreng tempe yang sudah dipotong dadu hingga kecokelatan. Angkat, sisihkan.
-
Tumis bumbu halus, masukkan lengkuas dan daun salam. Masukkan kecap manis, saus tomat dan merica, tumis hingga bumbu matang.
-
Masukkan tempe goreng, pokak dan tongkol goreng. Tambahkan air. Masak hingga bumbu meresap dan kering.
Demikianlah tadi Resep Oseng Tempe pokak dan suwir tongkol, Mudah-mudahan berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep masakan yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Oseng Tempe pokak dan suwir tongkol diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Oseng Tempe pokak dan suwir tongkol Dari anisatur raehan diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Oseng Tempe pokak dan suwir tongkol Dari anisatur raehan dengan alamat Url: https://jennyrosita.blogspot.com/2018/01/resep-oseng-tempe-pokak-dan-suwir.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.