Resep Fuyunghay saos asam pedas oleh Yenis_kitchen
Berikut ini cara memasak Fuyunghay saos asam pedas. Resep Fuyunghay saos asam pedas yang dibuat oleh Yenis_kitchen dapat disajikan .
Resep Fuyunghay saos asam pedas
Porsi:
Bahan-bahan
- 3 butir telur ayam
- 1 buah wortel
- 1 tangkai daun bawang
- 1/2 buah bawang bombay
- 1 buah sosis
- secukupnya Saos raja rasa
- 6 sdm tepung maizena
- secukupnya Garam / penyedap
- Bahan saos :
- 2 siung bawang merah
- 1 siung bawang putih
- 1/2 buah bawang bombay
- secukupnya Sambel abc ekstra pedas
- 1 sdm tepung maizena
- secukupnya Air
- secukupnya Saos raja rasa
- secukupnya Garam / penyedap
Langkah
-
Kocok 3 butir telur sisihkan
-
Potong wortel seperti korek api, kemudian iris sosis, daun bawang, bawang bombay kemudian masukan kedalam kocokan telur
-
Tambahkan tepung maizena, raja rasa garam/penyedap kemudian aduk rata dan goreng sampai matang
-
Cara membuat saos : cincang bawang merah dan putih, kemudian iris tipis bawang bombay. Tumis bawang merah dan putih sampai harum kemudian masukan bawang bombay tumis lagi sebentar kemudian masukan air secukupnya, tambahkan sambel abc dan raja rasa secukupnya
-
This is it fuyunghay ajib ala mbk yenis siap di santap ??
Demikianlah tadi Resep Fuyunghay saos asam pedas, Semoga saja anda menyukainya.Untuk menemukan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Fuyunghay saos asam pedas diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Fuyunghay saos asam pedas Kiriman dari Yenis_kitchen diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Fuyunghay saos asam pedas Kiriman dari Yenis_kitchen dengan alamat Url: https://jennyrosita.blogspot.com/2017/10/resep-fuyunghay-saos-asam-pedas-kiriman.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.