Resep Mpasi combo (beras merah+kabocha) 6m+ oleh cuminong kuu
Inilah resep cara membuat Mpasi combo (beras merah+kabocha) 6m+. Resep Mpasi combo (beras merah+kabocha) 6m+ yang dishare oleh cuminong kuu bisa disajikan .
Resep Mpasi combo (beras merah+kabocha) 6m+
Porsi:
Bahan-bahan
- 2 sdm tepung beras merah (saya pake merk gasol, giling beras merah sendiri juga boleh)
- 300 ml air
- 50 ml sufor/asi
- 1 potong kabocha kuning
Cara Membuat
-
Aduk tepung beras merah dengan air hingga rata dan tidak ada gumpalan lalu masak 10-15mnt hingga mengental, lalu dinginkan
-
Cuci bersih dan kukus kabocha hingga lunak
-
Blender kabocha yang telah diberi sufor
-
Aduk beras merah dengan kabocha dan siap disantap
Demikianlah Resep Mpasi combo (beras merah+kabocha) 6m+, Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Mpasi combo (beras merah+kabocha) 6m+ diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Mpasi combo (beras merah+kabocha) 6m+ Kiriman dari cuminong kuu diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Mpasi combo (beras merah+kabocha) 6m+ Kiriman dari cuminong kuu dengan alamat Url: https://jennyrosita.blogspot.com/2017/09/resep-mpasi-combo-beras-merahkabocha-6m.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.