Resep Almond tuiles copy cat Almond crispy cheese by Olinos oleh Lia Damayanti
Inilah resep cara membuat Almond tuiles copy cat Almond crispy cheese by Olinos. Resep Almond tuiles copy cat Almond crispy cheese by Olinos yang ditulis Lia Damayanti bisa menjadi .
Resep Almond tuiles copy cat Almond crispy cheese by Olinos
Porsi:
Bahan-bahan
- 2 butir putih telur kocok sampe soft peak
- 50 gram gula halus
- 1/4 sdt garam
- 40 gram terigu
- 30 gram butter lelehkan
- secukupnya almond
- 50 gram keju parut
Cara Membuat
-
Campur putel yang telah dikocok dengan gula halus
-
Tambahkan garam, terigu, aduk balik
-
Masukkan sebagian keju, terakhir tambahkan butter cair
-
Tuang 1 sendok teh adonan ke loyang bentuk circle dg punggung sendok, taburkan almond dan cheese, lakukan hingga adonan habis
-
Panggang dengan api sedang 175oC kurleb 15 mnt (sesuaikan oven masing2 ya).
-
Setelah garing/crispy, anginkan hingga uap panasnya hilang, segera masukkan toples.
Demikianlah Resep Almond tuiles copy cat Almond crispy cheese by Olinos, Semoga berguna untuk anda.Untuk menemukan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Almond tuiles copy cat Almond crispy cheese by Olinos diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Almond tuiles copy cat Almond crispy cheese by Olinos - Lia Damayanti diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Almond tuiles copy cat Almond crispy cheese by Olinos - Lia Damayanti dengan alamat Url: https://jennyrosita.blogspot.com/2017/08/resep-almond-tuiles-copy-cat-almond.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.