Resep Pepes tahu, jamur, ati, rempela oleh dyahandayani
Dibawah ini adalah resep cara membuat Pepes tahu, jamur, ati, rempela. Resep Pepes tahu, jamur, ati, rempela yang dibuat oleh dyahandayani bisa jadi 15 porsi.
Resep Pepes tahu, jamur, ati, rempela
Porsi: 15 porsi
Bahan-bahan
- 4 buah tahu sutra potongan besar, (dihancurkan)
- sesuai selera jamur kancing (diiris tipis)
- 4 potong ati dan rempela
- 5 batang daun bawang
- 5 buah cabe merah
- sesuai selera cabe rawit (optional)
- 15 siung bawang merah
- 10 siung bawang putih
- seruas jari jahe
- 2 butir kemiri
- secukupnya ketumbar
- 2 butir telur
- sesuai selera kerupuk (dihancurkan)
- 1 buah jeruk nipis
- secukupnya daun pisang dan tusuk gigi untuk membungkus
Cara Membuat
-
Siapkan ati dan rempela, lumuri dengan jeruk nipis. Lalu rebus Dan bumbui dengan ketumbar dan garam secukupnya.
-
Potong jamur, daun bawang, dan cabe merah 2 buah
-
Siapkan bumbu halus. Bawang merah, bawang putih, ketumbar, garam, cabe merah, kemiri, jahe.
-
Campur semua bumbu dan bahan. Tambahkan telur dan kerupuk. Aduk hingga rata.
-
Mulailah membungkus dengan daun pisang dan tusuk gigi
-
Kukus hingga daun pisang berubah warna (kurleb 20menit dengan api sedang). Angkat lalu sajikan dengan nasi selagi hangat.
Itulah Resep Pepes tahu, jamur, ati, rempela, Semoga bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Pepes tahu, jamur, ati, rempela diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pepes tahu, jamur, ati, rempela Karya dyahandayani diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Pepes tahu, jamur, ati, rempela Karya dyahandayani dengan alamat Url: https://jennyrosita.blogspot.com/2017/05/resep-pepes-tahu-jamur-ati-rempela.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.