Resep Bolu kukus tiramisu oleh dina ????????
Inilah resep cara membuat Bolu kukus tiramisu. Resep Bolu kukus tiramisu yang dibuat oleh dina ???????? dapat disajikan .
Resep Bolu kukus tiramisu
Porsi:
Bahan-bahan
- Bahan A :
- 4 butir telur
- 200 gram gula
- 1 sdt sp
- Bahan B :
- 200 gram tepung terigu
- 1 sdt baking powder
- Aduk rata dan ayak
- Bahan C :
- 100 ml santan (me: kara+40ml air)
- 100 ml minyak goreng
- Bahan D :
- 1 sachet kopi instan
- 2 1/2 sdm coklat bubuk
Langkah
-
Kukus adonan yg pertama yaitu yg diberi bubuk coklat, kukus sampai 10 menit, selanjutnya tuang adonan yg diberi kopi instan dikukus 10 menit jg dan terakhir adonan putih kukus smpai 20 menit, pastikan lapisan pertama sdh matang jadi ketika dituang lapisan kedua tidak amblas/bergelombang/berlubang
Tambah foto
Tambah foto
Tambah foto
Demikianlah tadi Resep Bolu kukus tiramisu, Harapan kami bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep masakan yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Bolu kukus tiramisu diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bolu kukus tiramisu Karya dina ???????? diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bolu kukus tiramisu Karya dina ???????? dengan alamat Url: https://jennyrosita.blogspot.com/2017/01/resep-bolu-kukus-tiramisu-karya-dina.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.