Resep Beef Teriyaki (ala Hokben) Kiriman dari Amalia (www.dapurngepul.com)

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Beef Teriyaki (ala Hokben) Kiriman dari Amalia (www.dapurngepul.com)
  • Resep Beef Teriyaki (ala Hokben) oleh Amalia (www.dapurngepul.com)

    Berikut ini cara memasak Beef Teriyaki (ala Hokben). Resep Beef Teriyaki (ala Hokben) yang ditulis Amalia (www.dapurngepul.com) bisa disajikan .



    cara membuat Beef Teriyaki (ala Hokben)


    Resep Beef Teriyaki (ala Hokben)


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 300 gram daging sapi fillet / iris tipis
    2. Bahan marinasi ayam ;
    3. 1 sdm tepung maizena
    4. secukupnya garam dan lada hitam
    5. Bahan tumisan :
    6. margarine secukupnya (saya pakai unsalted butter)
    7. secukupnya olive oil/minyak goreng
    8. 1 buah paprika hijau besar diiris memanjang
    9. 3 siung bawang putih haluskan
    10. 1/2 siung bawang bombay iris memanjang
    11. 3 sdm saus teriyaki kikoman/saori
    12. 1 sdm gula pasir
    13. secukupnya garam
    14. secukupnya merica
    15. air 75 ml atau secukupnya

    Langkah

    1. Cuci bersih daging keringkan.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    2. Lalu marinasi dengan bumbu marinasi sebentar saja (saya 15 menitan)

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    3. Tumis daging sebebtar saja sampai berubah warna dengan 1 sdm butter/margarine dan minyak goreng. secukupnya angkat dan sisihkan

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    4. Di bekas penggorengan daging tadi tambahkan lagi margarine/butter dengan minyak goreng lalu tumis paprika, bawang putih halus, dan bawang bombay sampai wangi. Tambahkan merica, gula dan garam aduk rata.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    5. Tambahkan saus teriyaki, dan air aduk rata.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    6. Terakhir tambahkan daging aduk rata diamkan sampai empuk dan kuah mengental. Saya tidak lama krn pakai daging sapi striploin new zealand. Sajikan bersama kol iris dan wortel iris dan mayonaise supaya lebih mirip hokben ??.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    Tambah langkah


    Demikianlah Resep Beef Teriyaki (ala Hokben), Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Beef Teriyaki (ala Hokben) diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Beef Teriyaki (ala Hokben) Kiriman dari Amalia (www.dapurngepul.com) diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Beef Teriyaki (ala Hokben) Kiriman dari Amalia (www.dapurngepul.com) dengan alamat Url: https://jennyrosita.blogspot.com/2016/12/resep-beef-teriyaki-ala-hokben-kiriman.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.