Resep Cumi Masak Telur Asin oleh dapur ibunara
Berikut ini adalah resep cara membuat Cumi Masak Telur Asin. Resep Cumi Masak Telur Asin yang ditulis dapur ibunara dapat disajikan .
Resep Cumi Masak Telur Asin
Porsi:
Bahan-bahan
- 250 gram cumi goreng tepung
- 2 butir telur asin
- 8 siung bawang putih, cincang
- 7 buah cabe setan (sesuai selera),iris tipis
- 1/2 sdt lada bubuk
- 1 sdm saus tiram
- 1/2 sdt gula pasir
- secukupnya daun bawang
- secukupnya garam
- secukupnya margarin untuk menumis
- 1 buah jeruk limau
- Air matang
Cara Membuat
-
Siapkan cumi goreng tepung. (Resep cumi goreng tepung sesuai selera ya)
-
Buka telur asin, ambil kuningnya, lalu encerkan dengan air matang. Potong-potong putihnya, untuk campuran tumisan nanti.
-
Tumis bawang putih hingga harum, masukkan cabe, tumis hingga layu.
-
Masukkan kuning telur asin, saus tiram, lada bubuk, gula pasir. Aduk.
-
Masukkan cumi goreng tepung, putih telur, irisan daun bawang dan garam. Koreksi rasa.
-
Siap disajikan.
Itulah tadi Resep Cumi Masak Telur Asin, Mudah-mudahan bermanfaat untuk anda.Untuk menemukan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Cumi Masak Telur Asin diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Cumi Masak Telur Asin Karya dapur ibunara diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Cumi Masak Telur Asin Karya dapur ibunara dengan alamat Url: https://jennyrosita.blogspot.com/2016/11/resep-cumi-masak-telur-asin-karya-dapur.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.