Resep Martabak manis isi coklat (teflon) oleh Naya Lin
Dibawah ini adalah cara memasak Martabak manis isi coklat (teflon). Resep Martabak manis isi coklat (teflon) yang dishare oleh Naya Lin cukup untuk .
Resep Martabak manis isi coklat (teflon)
Porsi:
Bahan-bahan
- 250 gr terigu
- 80 gr gula (bisa di kurangi 20gr jika kurang suka manis)
- 1/4 sdt garam
- 1/4 sdt baking powder
- 300 ml susu cair
- 3 butir telur
- 1/2 sdt ragi instan
- 50 gr margarin
- Sesuai selera untuk topping
Langkah
-
Masukan dalam wadah tepung, gula, garam dan baking powder aduk rata.
-
Tuang susu cair sedikit demi sedikit sampai tercampur rata menggunakan wishk.
-
Masukan ragi instan, diamkan 30mnt
-
Kocok lepas telus dan gula pasir sampai gula larut, campur ke adonan yg sudah di diamkan 30mnt.
-
Cairkan margarin, campur dgn baking powderlalu masukan ke dlm adonan.
-
Panaskan teflon dgn api kecil hingga panas, lalu tuang adonan buat pinggiran yg tipis nya dg sendok sayur (lupa foto step ini ??). Tutup dg ttup panci
-
Jika sudah berlubang2 dan pinggiran nya sedikit kering taburi dgn gula pasir. Dan angkat.
-
Oles dgn margarin dan beri topping, lipat dan potong sesuai selera ??
Demikianlah Resep Martabak manis isi coklat (teflon), Semoga berguna untuk anda.Untuk menemukan resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Martabak manis isi coklat (teflon) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Martabak manis isi coklat (teflon) Kiriman dari Naya Lin diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Martabak manis isi coklat (teflon) Kiriman dari Naya Lin dengan alamat Url: https://jennyrosita.blogspot.com/2016/07/resep-martabak-manis-isi-coklat-teflon.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.