Resep Gulai daun singkong Kiriman dari Iip

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Gulai daun singkong Kiriman dari Iip
  • Resep Gulai daun singkong oleh Iip

    Berikut ini adalah cara membuat Gulai daun singkong. Resep Gulai daun singkong yang dibuat oleh Iip bisa jadi .



    resep Gulai daun singkong


    Resep Gulai daun singkong


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 2 ikat daun singkong muda
    2. 100 gr teri medan
    3. 2 lembar daun salam
    4. 1 batang sereh
    5. 1 ruas lengkuas
    6. 800 ml santan encer, kalo ingin kuah lebih banyak silhkan d tambh
    7. 200 ml santan kental
    8. secukupnya Gula, garam, kaldu bubuk
    9. Bumbu yg di haluskan:
    10. 2 butir kemiri
    11. 3 siung bawang merah
    12. 2 siung bawang putih
    13. 5 buah cabe merah keriting
    14. 2 buah cabe rawit orange
    15. 1/2 sdt ketumbar
    16. 2 ruas kunyit

    Langkah

    1. Petik daun singkong, cuci bersih lalu rebus hingga empuk. Setelah emoik angkat siram dg air dingin, peras lalu iris2 sesuai selera.

    2. Goreng ikan teri. Sisihkan.

    3. Tumis bumbu halus hingga harum, masukan sereh, daun salam, lengkuas. Tumis lg hingga bumbu matang.

    4. Masukan santan encer, masuka dain singkong beri bumbu, garam, gula dan kaldu bubuk. Adik rata.

    5. Masukan santan kental dan ikan teri.

    6. Tes rasa. Jika sudah ok,sajikan.




    Itulah tadi Resep Gulai daun singkong, Harapan kami berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Gulai daun singkong diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Gulai daun singkong Kiriman dari Iip diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Gulai daun singkong Kiriman dari Iip dengan alamat Url: https://jennyrosita.blogspot.com/2016/07/resep-gulai-daun-singkong-kiriman-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.