Resep Bubur Jagung Keju Dari Sartika Dewi

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Bubur Jagung Keju Dari Sartika Dewi
  • Resep Bubur Jagung Keju oleh Sartika Dewi

    Berikut ini cara memasak Bubur Jagung Keju. Resep Bubur Jagung Keju yang dishare oleh Sartika Dewi bisa disajikan .



    gambar untuk resep makanan Bubur Jagung Keju


    Resep Bubur Jagung Keju


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 3 tungkul jagung
    2. Kelapa separoh (jadikan santan sebanyak 300ml air)
    3. 6 sdm gula pasir
    4. Sejumput garam
    5. 1 sashet skm
    6. 1 sdm meizena yg dilarutkan
    7. Toping : keju parut

    Cara Membuat

    1. Parut / blender jagung yang 3 tungkul tadi. Sisihkan..

    2. Kelapa yang udah berubah jadi santan tadi, di masukkan ke dalam panci. Hidupkan kompor dan masaklah santan tersebut. Aduk aduk hingga mendidih.

    3. Setelah mendidih, masukkan garam, gula, dan skm. Aduk lagi.

    4. Gk lama kemudian masukkan jagung yg udh diblender tadi. Aduk aduk skitar 10mnt. Lalu masukkan meizena yg udh dilarut air td. Aduk2 dan matikan kompor.

    5. Bubur siap disajikan. Tambahkan toping ssuai selera.




    Itulah Resep Bubur Jagung Keju, Semoga saja dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Bubur Jagung Keju diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bubur Jagung Keju Dari Sartika Dewi diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Bubur Jagung Keju Dari Sartika Dewi dengan alamat Url: https://jennyrosita.blogspot.com/2016/04/resep-bubur-jagung-keju-dari-sartika.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.