Resep Kolak simple pisang tanduk kolang kaling Oleh Dee'laela Sari

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Kolak simple pisang tanduk kolang kaling Oleh Dee'laela Sari
  • Resep Kolak simple pisang tanduk kolang kaling oleh Dee'laela Sari

    Inilah cara membuat Kolak simple pisang tanduk kolang kaling. Resep Kolak simple pisang tanduk kolang kaling yang dishare oleh Dee'laela Sari bisa menjadi .



    gambar untuk resep Kolak simple pisang tanduk kolang kaling


    Resep Kolak simple pisang tanduk kolang kaling


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 2 buah pisang tanduk (potong sesuai selera)
    2. secukupnya kolang kaling (potong jadi 2)
    3. sesuai selera gula merah
    4. 1 bungkus kara (segitiga)
    5. 2 lembar daun pandan
    6. sedikit garam
    7. 500 ml air

    Langkah

    1. Rebus air sampai mendidih,masukkan gula,garam dan daun pandan

    2. Lalu masukkan kolang kaling

    3. Setelah 2 menit masukkan potongan pisang

    4. Kalo pisang sudah matang,baru masuk kan santan kara

    5. Aduk sampai rata,angkat sajikan.....

    6. Kolak pisang bisa d nikmati panas or dingin.....




    Demikianlah Resep Kolak simple pisang tanduk kolang kaling, Semoga berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Kolak simple pisang tanduk kolang kaling diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kolak simple pisang tanduk kolang kaling Oleh Dee'laela Sari diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Kolak simple pisang tanduk kolang kaling Oleh Dee'laela Sari dengan alamat Url: https://jennyrosita.blogspot.com/2015/12/resep-kolak-simple-pisang-tanduk-kolang.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.