Resep Boh Rom Rom oleh Siswaty Elfin Bachtiar
Dibawah ini adalah resep cara membuat Boh Rom Rom. Resep Boh Rom Rom yang dibuat oleh Siswaty Elfin Bachtiar cukup untuk 15 porsi.
Resep Boh Rom Rom
Porsi: 15 porsi
Bahan-bahan
- 100 gram tepung beras ketan
- 20 gram air panas
- 20 gram air dingin
- 100 gram gula merah (diiris)
- 2 lembar daun pandan
- 75 gram kelapa parut (kukus bersama sedikit garam)
- Bahan lainnya:
- Air secukupnya untuk merebus boh rom rom
Langkah
-
Rebus air bersama daun pandan.
Siapkan tepung beras ketan, lalu campurkan dengan 20 gram air panas, remasremas tepung dan air panaasnya, kemudian tambahkan air dingin, uleni/aduk sampai bisa dibulatkan (jangan terlalu lembek, biarkan saja keras dan kenyal).
Beri pewarna makanan hijau, aduk kembali sampai tercampur rata. -
Bulatkan adonan lalu isi dengan irisan gula merah, rebusdalam air mendidih. Lakukan sampai adonan habis.
Setelah adonan mengapung, angkat dan tiriskan.
Siapkan kelapa kukusnya, lalu gulingkan kue boh rom romnya sampai semuanya berbalut kelapa.
Sajikan.
Demikianlah Resep Boh Rom Rom, Semoga saja bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Boh Rom Rom diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Boh Rom Rom - Siswaty Elfin Bachtiar diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Boh Rom Rom - Siswaty Elfin Bachtiar dengan alamat Url: https://jennyrosita.blogspot.com/2015/10/resep-boh-rom-rom-siswaty-elfin-bachtiar.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.