Resep Piscok (pisang coklat) lumer oleh Lisna's Corner
Berikut ini adalah resep memasak Piscok (pisang coklat) lumer. Resep Piscok (pisang coklat) lumer yang ditulis Lisna's Corner bisa jadi 20 potong.
Resep Piscok (pisang coklat) lumer
Porsi: 20 potong
Bahan-bahan
- 5 buah Pisang nangka
- 1 bungkus Kulit lumpia
- 250 gr Meses (Ceres)
- 100 gr mentega
- gula pasir
- minyak goreng
- keju (optional)
Langkah
-
Kupas pisang dan potong sesuai selera (saya satu pisang dibagi 4 bagian, dipotong memanjang)
-
Tumis pisang dengan mentega, sampai pisang aga sedikit layu. angkat, tiriskan.
-
Selagi pisang masih panas tambahkan gula sesuai selera, aduk hingga rata.
-
Siapkan kulit lumpia, saya beli di pasar harganya kurang lebih 5 ribu rupiah. simpan pisang diatas kulit lumpia, lalu tambahkan meses + keju sesuai selera, lipat kulit lumpia hingga pisang tertutup rapat. tips : (agar kulit lumpia rapi dan tidak gampang terbuka ketika di goreng, rapatkan ujung lipatan kulit lumpia menggunakan air)
-
Goreng hingga kecoklatan. tips : (gunakan api kecil, karna kulit lumpia + coklat didalamnya akan sangat mudah gosong)
-
Setelah kuning kecoklatan, angkat dan tiriskan. (coklat meses didalamnya akan leleh ketika digoreng, dijamin lumer) selamat mencoba!!!
Itulah tadi Resep Piscok (pisang coklat) lumer, Semoga bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Piscok (pisang coklat) lumer diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Piscok (pisang coklat) lumer By Lisna's Corner diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Piscok (pisang coklat) lumer By Lisna's Corner dengan alamat Url: https://jennyrosita.blogspot.com/2015/07/resep-piscok-pisang-coklat-lumer-by.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.