Resep PINKY BLACKFOREST ROLL untuk Ulang Tahun Mama Tercinta ;) Karya Tintin Rayner

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep PINKY BLACKFOREST ROLL untuk Ulang Tahun Mama Tercinta ;) Karya Tintin Rayner
  • Resep PINKY BLACKFOREST ROLL untuk Ulang Tahun Mama Tercinta ;) oleh Tintin Rayner

    Inilah resep PINKY BLACKFOREST ROLL untuk Ulang Tahun Mama Tercinta ;). Resep PINKY BLACKFOREST ROLL untuk Ulang Tahun Mama Tercinta ;) yang dishare oleh Tintin Rayner bisa disajikan 4 porsi.



    resep PINKY BLACKFOREST ROLL untuk Ulang Tahun Mama Tercinta ;)


    Resep PINKY BLACKFOREST ROLL untuk Ulang Tahun Mama Tercinta ;)


    Porsi: 4 porsi

    Bahan-bahan

    1. 4 Butir Kuning Telur
    2. 2 Butir Telur utuh
    3. 80 gr Gula Pasir butiran halus
    4. 1/2 sdt SP/emulsifier
    5. 15 gr Susu bubuk full cream
    6. 20 gram Cokelat bubuk(aku pake bensdrop)
    7. 40 gr Tepung segitiga/Kunci
    8. 60 gr Butter lelehkan
    9. 1/2 sdt Pasta coklat+1/2 sdt Rhum
    10. 1 sdm Susu kental manis
    11. pelengkap :
    12. Blackcherrry kalengan+Kirschwasser Cherry brandy(bole skip)+whipcream+cherry merah tangkai +coklat serut pinky.

    Langkah

    1. Kocok Telur+gula pasir+SP sampai mengembang kental

    2. Ayak tepung+coklat bubuk+susu bubuk di atasnya sambil diaduk lipat balik dengan spatula sampai rata:)

    3. Masukkan campuran butter leleh+esens2+skM aduk dengan spatula sampai rata+homogen:)

    4. Tuang dalam loyang kotak 20cm panggang suhu 190 derajat sekitar 20-25 menit sampai matang,lakukan test tusuk karena suhu oven beda2:)

    5. Panggang sesuai suhu oven masing2 ya:) ngembangnya bagus koq cake ini
      Wkwkwk.permukaan bolong2..test tusuk keabisan lidi,tusuk sate pun jadi.. :D

    6. Cara bikin Whip cream : Kocok 1 bungkus whip cream bubuk merk Haan's 400 gr dengan 300 gr air es kocok sampe kaku dengan kecepatan tinggi(mixer).

    7. #Oles cake dengan air cherry item kalengan yang dicampur cherry brandy /simpel sirup(sesuai selera)
      #oles lagi dengan whipcream lalu beri cherry hitam di atasnya
      #lalu gulung,oles whipcream lg.
      --aku pake Kirschwasser cherry brandy (Dari Jerman,negara asalnya,cake blackforest nda bisa disebut blackforest kalo nda ada black cherrry+kirschwassernya)

    8. Hias dengan coklat serut,cherry tangkai+whipcream di atasnya:)

    9. Voila!! Jadilah pinkyforest roll buat mamahh..
      Eeiittt ga bole dipotong dulu yaa..dipotongnya nanti waktu ketemu mama:)
      Biarkan ujungnya buruk rupa dulu xixi




    Demikianlah tadi Resep PINKY BLACKFOREST ROLL untuk Ulang Tahun Mama Tercinta ;), Mudah-mudahan bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep PINKY BLACKFOREST ROLL untuk Ulang Tahun Mama Tercinta ;) diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep PINKY BLACKFOREST ROLL untuk Ulang Tahun Mama Tercinta ;) Karya Tintin Rayner diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep PINKY BLACKFOREST ROLL untuk Ulang Tahun Mama Tercinta ;) Karya Tintin Rayner dengan alamat Url: https://jennyrosita.blogspot.com/2014/12/resep-pinky-blackforest-roll-untuk.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.